Cyberstalking di Twitter @triomacan2000 pada Pemilu 2014
Isi Artikel Utama
Abstrak
Penggunaan twitter ini tidak hanya membuka ruang akan kebebasan berekspresi dan berpendapat. Namun juga melahirkan fenomena baru yaitu cyberstalking (bullying). Aksi bullying (kekerasan/mengintimidasi) kini juga terjadi di dunia maya. Orang bebas melakukan kekerasan dan mengintimidasi pihak lain tanpa rasa bersalah baik menggunakan akun pribadi, institusi maupun anonim. Apalagi pada saat pemilihan umum. Aksi ini makin marak dan tidak terkendali. Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran tentang fenomena cyberstalking di twitter pada Pemilu 2014 yang dilakukan akun @TrioMacan2000. Metode penelitian yang digunakan adalah analisis isi kualitatif dengan unit analisis adalah seluruh isi pesan (tweet) pada akun @TrioMacan2000 selama masa kampanye terbuka Pemilu Legislatif 16 Maret – 5 April 2014. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa sebagian besar tweet juga gambar yang diposting di akun @TrioMacan2000 sepanjang masa kampanye pileg, masuk dalam seluruh kategori cyberstalking yang diteliti, yaitu keinginan untuk menyakiti; ketidakseimbangan kekuatan postingan; pengulangan atau repetisi; serta kesenangan yang dirasa oleh pelaku.
Rincian Artikel
Kebijakan yang diajukan untuk jurnal yang menawarkan akses terbuka
Syarat yang harus dipenuhi oleh Penulis sebagai berikut:- Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama naskah secara simultan dengan lisensi di bawah Creative Commons Attribution License yang mengizinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan sebuah pernyataan kepenulisan pekerjaan dan penerbitan awal di jurnal ini.
- Penulis bisa memasukkan ke dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (contoh: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di jurnal ini.
- Penulis diizinkan dan didorong untuk mem-posting karya mereka online (contoh: di repositori institusional atau di website mereka) sebelum dan selama proses penyerahan, karena dapat mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya sitiran yang lebih awal dan lebih hebat dari karya yang diterbitkan. (Lihat Efek Akses Terbuka).
Referensi
Admin. (2014). Cyberbulling Menjadi Sorotan Dibalik Kematian Charlotte Dawson. Tersedia di: http://kabarkampus.com/2014/02/cyberbullying-menjadi-sorotan-dibalik-kematian-charlotte-dawson/. Diakses 27 Maret 2014.
Bagja dan Pramono. (2012). Siapa Pemilik Akun Twitter Triomacan2000. Tersedia di: http://www.tempo.co/read/news/2012/05/23/078405636/Siapa-Pemilik-Akun-Twitter-Triomacan2000. Diakses 27 Maret 2014.
Beritakaltara. (2014). Dahlan Iskan Di-Bully, Perusda Listrik Kaltim Dibawa-bawa .Tersedia di: http://beritakaltara.com/?p=1704. Diakses 27 Maret 2014.
Bocij, Paul. (2003). Victims of Cyberstalking: An Exploratory Study of Harassment Perpetrated via The Internet. Volume 8, Number 10 - 6 October 2003. Tersedia di: http://dx.doi.org/10.5210/fm.v8i10.1086. Diakses 7 Mei 2014.
Bocij, Paul. (2004). Cyberstalking: Harassment in the Internet Age and How to Protect Your Family. Praeger.9,10,14.
Coloroso, Barbara. (2006). Penindas, Tertindas, dan Penonton; Resep Memutus Rantai Kekerasan Anak dari Prasekolah hingga SMU. Jakarta: Serambi Ilmu Pustaka.
Cyberbullying126e27. (2012). Cyberbullying. Tersedia di: http://cyberbullying126e27.blogspot.com/. Diakses 26 maret 2014.
Dailymail. (2013). Sebab Terjadinya Cyberbullying dan Trolling di Media Sosial. Tersedia di: http://ictwatch.com/internetsehat/2013/07/08/sebab-terjadinya-cyberbullying-dan-trolling-di-media-sosial/. Diakses 27 Maret 2014.
D'Monte, Leslie. (29April, 2009). Swine flu's tweet tweet causes online flutter. Tersedia di: http://www.business-standard.com/article/technology/swine-flu-s-tweet-tweet-causes-online-flutter-109042900097_1.html. Diakses, 5 Maret 2014.
Harvey, Judge David. (2003). Cyberstalking and Internet Harassment: What The Law Can Do. Tersedia di: http://www.netsafe.org.nz/Doc_Library/netsafepapers_davidharvey_cyberstalking.pdf. Diakses 28 Mei 2014.
Hensler, Nancy Felicity dan McGinnis. (2008). Cyberstalking Victimization: Impact and Coping Responses in a National University Sample. Dissertation the Faculty of the Graduate School of the University of Maryland. Tersedia di: http://drum.lib.umd.edu/bitstream/1903/8206/1/umi-umd-5402.pdf. Diakses 28 Mei 2014.
Jaishankar, K. dan V. Uma Sankary. (2012). Cyber Stalking: A Global Menace in the Information Super Highway. Tersedia di: http://www.erces.com/ journal/ articles/ archives/ volume2/v03/v02.htm. Diakses 7 Mei 2014.
Kholil, Syukur. (2006). Metodologi Penelitian. Bandung: Citapusaka Media.
Kriyantono, Rachmat. (2008). Teknis Praktis Riset Komunikasi; Disertai Contoh Praktis Riset Media, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Kencana.
Mohamad, Ardyan. (2013). Di 5 Media Sosial Ini Orang Indonesia Pengguna Terbesar Dunia. Tersedia di: http://www.merdeka.com/uang/di-5-media-sosial-ini-orang-indonesia-pengguna-terbesar-dunia.html. Diakses 27 Maret 2014.
Olweus, Dan. (2005). Bullying Intervention Strategies That Work . Tersedia di: http://www.educationworld.com/a_issues/issues/issues103.shtml. Diakses 27 Maret 2014.
Putra. Yudha Manggala P. (2013). Pertumbuhan Twitter Lebih Kencang dari Facebook. Tersedia di: http://www.republika.co.id/berita/trendtek/aplikasi/13/01/30/mhf4fb-pertumbuhan-Twitter-lebih-kencang-dari-facebook. Diakses 27 Maret 2014.
Rahayu. (2012). Cyberbullying sebagai Dampak Negatif Penggunaan Teknologi Informasi. Journal of Information Systems, 8 (1), April, hal. 35.
Rigby, Ken. (2005). The Anti-Bullying and Teasing Book. Australia: Gryphon House, Inc.
Sudibyo, Agus. (2014). Media Sosial dan Keberadaan Kita. Kompas, 28 Januari, hal. 5.
Susanti,Inda. (2006). Bullying Bikin Anak Depresi dan Bunuh Diri. Tersedia di: http://www.kpai.go.id/mn_access.php?to=2-artikel&sub=kpai_2-artikel_bd.html. Diakses 27 Maret 2014.
Thompson, Clive. (2009). "I'm So Totally, Digitally Close to You". The New York Times Magazine, 5 September, pp.15.
Twitter.com/Suara Reformasi@TrioMacan2000. Tersedia di: https://Twitter.com/Suara%20Reformasi@TrioMacan2000. Diakses 5 Maret – 16 April 2014.
Valentino. (2013). Cyberbullying dan Cyberstalking dalam Pemahaman Sederhana. Tersedia di: http://teknologi.kompasiana.com/internet/2013/01/25/cyberbullying-dan-cyberstalking-dalam-pemahaman-sederhana--522828.html. Diakses 6 Mei 2014.